Event Cerpen Tema "Keajaiban" Bersama Al-Qalam Media
Assalamu’alaikum, Sahabat!
Percayakah kalian akan arti sebuah keajaiban? Pernahkah kalian mendapatkan sebuah keajaiban dalam hidup yang karenanya hidup kalian menjadi jauh lebih baik? Atau mungkin, keajaiban yang telah mempertemukan kalian dengan seseorang yang sangat berarti? Atau bisa jadi, Sahabat, kita bisa hidup hingga saat ini pun terjadi karena keajaiban yang mungkin tidak kita sadari sebelumnya. Ayo ceritakan kisah unikmu dalam naskah cerpen berikut ini.
Syarat dan ketentuan:
Kontributor yang terpilih mendapatkan :
Percayakah kalian akan arti sebuah keajaiban? Pernahkah kalian mendapatkan sebuah keajaiban dalam hidup yang karenanya hidup kalian menjadi jauh lebih baik? Atau mungkin, keajaiban yang telah mempertemukan kalian dengan seseorang yang sangat berarti? Atau bisa jadi, Sahabat, kita bisa hidup hingga saat ini pun terjadi karena keajaiban yang mungkin tidak kita sadari sebelumnya. Ayo ceritakan kisah unikmu dalam naskah cerpen berikut ini.
Syarat dan ketentuan:
- Anggota grup Al-Qalam Media Lestari https://www.facebook.com/
groups/904338769646506/?fref=ts - Add akun Melly Lestari (https://www.facebook.com/
asyafa.lestari?fref=ts) dan akun Melia Shena (https://www.facebook.com/ melia.shena) - Naskah ditulis dalam bahasa Indonesia yang baik dan benar (memenuhi kaidah bahasa). Tidak mengandung SARA, kekerasan dan pornografi.
- Naskah merupakan karya asli, bukan jiplakan, adopsi atau saduran, belum pernah dipublikasikan di media cetak maupun elektronik mana pun, dan tidak sedang diikutkan lomba lain.
- Naskah diketik rapi menggunakan ukuran kertas A4 dengan spasi 1,5. Font TNR (Times New Roman) 11 pt, margin normal, maksimal 4 halaman (tidak termasuk biodata), disimpan dalam word 2003,2007 atau 2010 .rtf dengan nama file : Keajaiban_Judul_Nama Penulis. Contoh : Keajaiban_Menggapai Mimpi_Melia Shena
- Tuliskan judul, nama penulis, isi, biodata narasi penulis max 50 kata secara berurutan dalam naskah. Setiap peserta boleh mengirimkan maksimal 2 naskah terbaiknya.
- Kirimkan naskah dalam bentuk lampiran (attachment) ke email : melia.shena37@gmail.com atau bisa dikirim melalui inbox akun Melia Shena.
- Format pengiriman naskah dengan judul email harus sama dengan naskah: Keajaiban_Judul_Nama Penulis
- Membagikan info lomba di wall facebook.
- Update peserta tiap tiga hari sekali.
- Pengiriman naskah mulai 4 September 2015 – 30 September 2015 pukul 23.59 WIB.
- Pengumuman kontributor satu minggu setelah deadline.
Kontributor yang terpilih mendapatkan :
- Terbaik pertama : Novel “Senandung Cinta Surat Al-Fajr” karya Melly Lestari, paket terbit Rp. 100.000,- , e-sertifikat juara 1, dan bingkisan menarik.
- Terbaik kedua : Novel “Di Tepian Serayu” karya Melia Shena, paket terbit Rp. 100.000,-, e-sertifikat juara 2, dan pulsa senilai Rp. 10.000,-
- Terbaik ketiga mendapatkan paket terbit Rp. 75.000,- dan e-sertifikat juara 3
- Seluruh kontributor terpilih berhak mendapatkan paket terbit Rp. 20.000,-, e-sertifikat, dan diskon 10% untuk setiap pembelian buku terbit.
Comments
Post a Comment